Skip to content

Latihan

            Untuk mendukung tugas dan fungsinya, Batalyon Komando 469 Paskhas tentu saja senantiasa melakukan pemeliharaan kekuatan, di antaranya dengan disiplin latihan untuk pemantapan kemampuan satuan.

            Salah satu latihan yang rutin dilakukan untuk pemeliharaan kemampuan satuan ialah terjun penyegaran. Latihan terjun penyegaran rutin setiap sekali dalam enam (6) bulan.

            Kegiatan ini bertujuan untuk menyegarkan kembali dan mengasah kemampuan serta ketrampilan prajurit dalam penerjunan.

            Prajurit yang handal dan tangguh di setiap medan penugasan merupakan prajurit yang terjaga akan fisik dan kesamaptaanya. Oleh sebab itu, untuk menjaga kualitas dan fungsi kontrol prajurit tersebut, dilaksanakan Samaptpa A dan B setiap 6 bulan sekali.

            Selain itu, juga rutin dilakukan latihan perorangan guna menunjang tugas satuan secara rutin dilaksanakan oleh Batalyon Komando 469 Paskhas.

            Secara keseluruhan latihan yang dilaksanakan Batalyon Komando 469 Paskhas meliputi:

Secara keseluruhan latihan yang dilaksanakan Batalyon Komando 469 Paskhas meliputi:

1. Terjun Penyegaran
2. Sampta A dan B
3. Menembak Senapan dan Pistol
4. Renang Militer
5. Beladiri Militer (Taekwondo dan Merpati Putih)
6. IMPK dan GPS
7. Speed Mars
8. Mountenering, Rappling dan Fastrope
9. Lempar Pisau dan Kampak
10. Lintas Medan

1. Latihan Senjata Bantuan Lintas Datar dan Lengkung
2. Latihan Operator Radio
3. Latihan Pertempuran Jarak Dekat
4. Latihan Raid Pembebasan Sandra dan Penghancuran base musuh
5. Latihan SAR Kemanusiaan
6. Latihan Penyelamatan VIP/VIIP

1. Latihan Kompi
2. Latihan Batalyon
3. Latihan Harda Marutha

1. Latihan Trisula Perkasa
2. Latihan Jalak Sakti
3. Latihan Angkasa Yudha

1. Latihan PPRC
2. Latihan Tutuka
3. Latihan Gabungan TNI